Dokumentasi Apa yang dimaksud Accident, Incident, dan Nearmiss

Bagikan :

Facebook
Twitter
LinkedIn
Pinterest
Telegram
WhatsApp
Email

Bagikan :

Facebook
Twitter
LinkedIn
Pinterest
Telegram
Email
WhatsApp

Mahira Jaya Bana – Mungkin kalian pernah mendengar istilah ini ya didalam ruangan bekerja ataupun di tempat umum, nah buat kalian yang masih belum tahu, postingan ini untuk mengetahui lebih lanjut apa itu Accident, Incident dan Nearmiss.

Incident (Insiden)

kejadian dari sesuatu yang terjadi, kejadian atau kejadian tak terduga yang tidak mengakibatkan cedera atau penyakit serius, tetapi dapat mengakibatkan kerusakan properti.

Accident (Kecelakaan)

kejadian tak terduga yang mengakibatkan cedera serius atau sakit pada karyawan dan juga dapat mengakibatkan kerusakan properti

Near miss (Hampir Celaka)

kecelakaan yang nyaris / hampir tidak bisa dihindari. Sebagian institusi menyebut nearmiss dengan close-call atau near-collision

Unsafe Action

tindakan – tindakan yang tidak aman dan berbahaya bagi para pekerja.
Beberapa contoh perilaku Unsafe Action :

  1. Adanya Percampuran Bahan- Bahan Kimia
  2. Membuang Sampah Sembarangan Tempat
  3. Bekerja Sambil Bercanda dan Bersenda Gurau
  4. Mengerjakan Pekerjaan Yang Tidak Sesuai Dengan Skill / Keterampilan
  5. Tidak Melaksanakan Prosedur Kerja dengan Baik

Unsafe Condition

kondisi – kondisi yang tidak aman dan berbahaya bagi para pekerja.

Beberapa contoh perilaku Unsafe Condition  : 

  1. Perlakukan Yang Tidak Menyenangkan Dari Atasan
  2. Waktu kerja atau Jam Terbang Yang Berlebihan
  3. Kebisingan di Tempat Kerja
  4. Alat Pelindung Diri Yang Tidak Sesuai Dengan Standar Yang Telah di Tetapkan
  5. Tempat Kerja Yang Tidak Memenuhi Standar / Syarat

Jadi bila disimpulkan antara accident dan incident adalah pada kerugian yang ditimbulkan akibat suatu kejadian yang tidak diinginkan.

Maka dari itu, dapatkan pengetahuan mengenai Keselamatan kerja lebih dalam bersama Mahira Jaya Bana. dan dapatkan manfaat dan serunya pelatihan bersama kami, Hubungi +62 812-6843-5893

Leave a Reply

Ikuti Pelatihan